Efek samping dan khasiat mengkudu yang jarang diketahui - Buah mengkudu ini memiliki sebutan yang beragam di indonesia, Diantaranya Pace, Kemudu, Kudu, Cangkudu, Kodhuk, Wengkudu dan masih banyak lagi. Mengkudu juga memiliki nama lain Morinda citrifolia dan termasuk kedalam family Rubiaceae.
Efek samping dan khasiat mengkudu yang jarang diketahui
Efek samping dan khasiat mengkudu yang jarang diketahui |
Buah mengkudu yang masak digunakan untuk pengobatan, Sedangkan mengkudu yang mentah digunakan untuk campuran rujak. Buah mengkudu ini memiliki baunya sangat tidak sedap, Tapi buah mengkudu yang masak memiliki banyak manfaat untuk pengobatan. Sekarang ini buah mengkudu dijadikan ekstrak dan dijual dalam kemasan, Baik dalam bentuk sirup maupun jus. Jus mengkudu dikenal dengan nama jus Noni.
Mengatasi Hipertensi - Hipertensi atau sering disebut tekanan darah tinggi bisa diatasi dengan ramuan yang terbuat dari buah mengkudu. Caranya, Sediakan 2 buah Mengkudu yang masak dan 1 sendok makan madu. Peras buah mengkudu untuk diambil airnya, Kemudian dicampur dengan madu aduk hingga rata. Minumlah ramuan ini dua hari sekali.
Menyembuhkan Batuk - Yang biasa terserang batuk kebanyakkan anak-anak. Karena sering atau suka makan permen, makanan berkemas dll. Untuk menyembuhkan batuk tersebut caranya adalah siapkan 1 buah mengkudu dan ½ genggam daun poo (bujanggut). Kedua bahan tersebut direbus dengan 2 gelas air sampai tersisa 1 gelas. Saring airnya, Lalu minumlah dua kali sehari tiap pagi dan sore.
Mengobati Sakit Kuning - Bahan yang diperlukan untuk mengobati sakit kuning ini adalah 2 buah Mengkudu yang sudah masak dan 1 potong gula batu. Cara membuatnya, Peras buah mengkudu hingga keluar airnya lalu ambil air tersebut kemudian dicampur dengan madu. Aduk hingga merata, Setelah itu saring airnya. Minum 2 hari sekali.
Obat Sakit Perut - Jika Anda atau keluarga terkena sakit perut, Ambil saja 2-3 lembar daun mengkudu. Cuci terlebih dahulu sampai benar-benar bersih, Kemudian tumbuklah sampai halus dan tambahkan garam serta seduhlah air panas. Setelah dingin, Saring airnya. Minum ramuan ini saat membutuhkan saja atau saat terkena sakit perut.
Untukmenghaluskan kulit - Selain untuk mengatasi berbagai penyakit seperti diatas buah mengkudu juga memiliki manfaat untuk kecantikkan. Caranya, gosok Bagian kulit yang bersisik dengan buah mengkudu tersebut sampai merata, Biarkan selama 5-10 menit, Setelah itu bersihkan dengan kain bersih yang dibasahi air hangat.
Demam, Masuk angin dan flu- Untuk mengobati demam, Masuk angin dan influeza caranya, siapkan 1 buah mengkudu dan 1 buah kencur. Rebus dengan 2 gelas air sampai mendidih. Setelah dingin, Airnya disaring. Minumlah dua kali sehari setiap pagi dan sore.
Efek Samping Mengkonsumsi Buah Mengkudu
Bahaya untuk kandungan - Bagi anda ibu hamil usahakan hindari mengkonsumi buah mengkudu, karena ditakutkan bisa membahayakan kandungan anda.
Gangguan Organ ginjal - kenapa karena mengkudu mangdung kandungan potasium, nah kandungan inilah yang nantinya bisa membahayakan ginjal anda.
Itulah Efek samping dan khasiat mengkudu yang jarang diketahui, Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
0 Response to "Efek samping dan khasiat mengkudu yang jarang diketahui"
Posting Komentar